Penulis: Galeri Investasi Syariah
-
Fundamental dan Teknikal Analisis Pekan Ini
Haloo sobat ivestor, asik nih kita bisa berjumpa lagi di website GIS FEB UIN Jakarta. So pada kali ini kita akan membahas IHSG kita tercinta serta beberapa emiten saham. Let’s Go! Pada hari Senin, 4 Januari 2021, perdagangan Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2021 resmi dibuka. Perdagangan BEI tahun 2021 dibuka oleh Menteri Koordinator Bidang…
-
MENGAPA HARUS INVESTASI SYARI’AH?
Sebelumnya kalian udah pada tahu belum apa itu investasi syari’ah? Ada yang bilang kalau investasi syari’ah itu jual beli efek tanpa adanya riba. Yup, itu bener banget, tapi aku mau kasih penjelasan lebih jelasnya lagi nih… Jadi, investasi syari’ah adalah suatu penanaman modal yang dilakukan oleh masyarakat dengan tujuan mendapatkan keuntungan dengan tetap mengikuti prinsip-prinsip…
-
Kajian Internal Divisi Eksternal GIS FEB UIN Jakarta
Kamis, 7 Januari 2021, Divisi Eksternal Galeri Investasi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis UIN Jakarta menyelenggarakan kajian internal pertama, yaitu Basic Training Opening Account dengan tema “First Step of Investing with Indopremier and Why Choosing IPOT”. Kajian internal ini dilaksanakan selama satu hari melalui media Zoom Cloud Meeting. Pemilihan tema tersebut bertujuan agar pengurus GIS…
-
Market Summary Desember 2020
Halo sobat investor bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan cuan terus yaa. Kali ini kita akan membahas Market Summary Desember 2020 yuk disimak. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak melemah pada sesi perdagangan terakhir tahun ini, Rabu (30/12/2020). Sempat menghijau, IHSG malah anjlok 1 persen. Pada pukul 14.30 WIB, IHSG turun 1,05 persenmenjadi 5.972,63. Sepanjang hari…
-
Tesla Datang, Saham Antam Kena Imbasnya
Di tahun 2020 banyak sekali perusahaan-perusahaan yang gulung tikar karena adanya pandemi virus corona ini, namun tak sedikit pula perusahaan-perusahaan yang mengalami keuntungan dari pandemi ini, perusahaan-perusahaan tersebut adalah perusahaan-perusahaan di bidang teknologi. Salah satunnya adalah Tesla Inc yang bergerak di bidang otomotif. Pada Jumat (11/12/2020), Presiden RI Joko Widodo didampingi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman…
-
Kajian Internal Divisi Litbang GIS FEB UIN Jakarta
Senin, 28 Desember 2020 kemarin Divisi Penelitian dan Pengembangan Galeri Investasi Syariah FEB UIN Jakarta telah menyelenggarakan kajian internal pertama yaitu Basic Training dengan tema “Early Step Become a Great Investor”. Kajian ini diselenggarakan selama dua hari yaitu tanggal 28-29 Desember 2020 secara online melalui media virtual meeting zoom, dimana hari pertama dibagi menjadi 2…
-
Fundamental dan Tekhnikal Analisis Pekan Ini
Halo sobat investor, kembali lagi di website GIS FEB UIN Jakarta. So sobat investor kali ini kita akan membahas IHSG serta beberapa emiten saham. Yuk let’s Go! Pasar Modal Indonesia selama periode 7 – 11 Desember 2020 mencatatkan pergerakan data perdagangan yang didominasi oleh tren peningkatan dan ditutup positif pada akhir pekan ini. Peningkatan tertinggi…
-
Yolo VS Fomo?
Istilah Populer Kalangan Anak Muda yang Jadi Primadona! YOLO dan FOMO merupakan 2 istilah yang berkembang di kalangan generasi milenial. You Only Live Once, menjadikan para generasi muda untuk melakulan kegiatan yang hanya menyenangkan dirinya karna anggapannya bahwa hidup hanya satu kali. Fear Or Missing Out, penganut istilah ini berprinsip bahwa mereka harus selalu mengikuti…
-
Open Recruitmen
OPEN RECRUITMENT GALERI INVESTASI SYARIAH FEB UIN JAKARTA PERIODE 2020/2021 Assalamu’alaikum Wr. Wb. Hallo Teman-teman Pecinta Pasar Modal ! Apakah kamu tahu Galeri Investasi Syariah FEB UIN Jakarta itu? Galeri Investasi Syariah adalah sebuah lembaga semi otonom (LSO) yang bernaung di Fakultas Ekonomi dan Bisnis khususnya FEB UIN JAKARTA. GIS ini dibentuk dan di bawahi…
-
MARKET SUMMARY – Juni
Juni 2020 telah berakhir, perekonomian Indonesia mengalami guncangan yang cukup dahsyat akibat Virus Covid-19. Pasar modal menjadi salah satu sektor terkena imbas adanya bencana ini. Berikut ini merupakan beberapa informasi mengenai beberapa hal yang terjadi selama bulan Juni 2020. IHSG Pada awal perdagangan bulan Juni, tepatnya pada tanggal 2 – 5 Juni 2020, Pasar Modal…
